Advertisement

Inilah Sumber Makanan yang Sehat

Tubuh yang sehat selalu dikaitkan dengan pola makan yang sehat dan keberhasilan dalam menjaga berat badan tetap ideal salah satunya dengan menerapkan pola makan yang sehat.

Sumber Makanan yang Sehat
Sekarang ini mungkin kita banyak disuguhkan dengan beragam makanan yang lezat, namun sebagain makanan tersebut ada beberapa yang tidak baik untuk kesehatan.

Salah satu makanan yang tidak baik untuk kesehatan yaitu makanan cepat saji, makanan cepat saji ini kelihatannya enak namun sangat kurang baik untuk kesetahan.

Makanan yang sehat bukan hanya makanan tersebut mengandung nutrisi yang baik saja bagi tubuh, namun makanan yang sehat yaitu makanan yang layak untuk dikonsumsi untuk tubuh.

Contohnya ketika Anda mencari buah ataupun sayur maka carilah buah dan sayur yang masih segar, dan terbebas dari insektisida ataupun zat kimia. Dengan demikian buah dan sayur tersebut layak untuk dikonsumsi untuk tubuh.

Faktanya, tubuh manusia membutuhkan banyak nutrisi penting untuk kesehatan tubuhnya. Maka dari itu, untuk memenuhi kebutuhan harian carilah makanan yang sehat dan menyehatkan yang baik untuk tubuh.

Tapi terkadang memilih makanan yang sehat sangatlah susah, apalagi jika Anda tidak mengerti sama sekali tentang makanan sehat.

Untuk memperjelas di bawah ini ada beberapa makanan sehat yang bisa Anda coba, diantaranya:
  1. Buah-buahan. Seperti yang telah disebutkan diatas carilah buah-buahan yang tidak tercemar bahan kimia, dan masih segar. Karena buah-buahan yang masih segar sangatlah baik untuk kebutuhan nutrisi pada tubuh, terutama kebutuhan akan serat. Buah-buahan sangat membantu kebugaran dan daya tahan tubuh setiap harinya, maka dari itu jangan meninggalkan menkonsumsi buah-buahan.
  2. Ikan. Ikan merupakan salah satu makanan sehat dan sangat baik untuk kesehatan. Salah satu ikan yang memiliki kandungan yang baik seperti ikan tuna ataupun ikan sarden. Ikan tersebut banyak mengandung kandungan asam lemak omega 3 yang sangat baik untuk kesehatan jantung.
  3. Sayuran. Untuk melengkapi kebutuhan akan nutrisi yang baik untuk tubuh, sayuran hijau salah satunya. Sayuran dan buah-buahan merupakan satu paket untuk melengkapi kesehatan dimana sangat ampuh untuk mengobati berbagai macam keluhan penyakit pada tubuh, selain itu juga sebagai makanan kaya serat.
  4. Gandum. Gandum merupakan makanan yang sangat populer pengganti nasi, sehingga gandum dikatakan nasinya orang elit. Gandum biasanya digunakan sebagai bahan dasar pembuatan roti, ataupun untuk pembuatan kue. Gandum kaya akan kandungan seperti vitamin B1, vitamin B3, vitamin E dan juga di kaya serat. Selain gandum, makanan berat yang populer lainnya yaitu beras merah yang sangat baik juga untuk kesehatan tubuh.
  5. Susu. Siapa yang tidak mengenal susu, susu merupakan minuman yang sangat wajib dikonsumsi oleh setiap orang. Hal ini untuk memebuhi kebutuhan kalsium pada tubuh, usahakan minum susu sehari 2 kali pada saat pagi dan malam hari. Bagi Anda yang ingin mengkonsumsi susu yang rendah dah lemak dan mampu membakar kalori didalam tubuh, cobalah produk L-Men. 
L-Men adalah produk suplemen kesehatan untuk memenuhi kebutuhan nutrisi pada tubuh.

Dengan adanya uraian 5 poin tersebut di atas, semoga semakin jelas bahwa terdapat Sumber Makanan yang Sehat yang baik untuk dikonsumsi. [adv.12]

Tidak ada komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.